Tulungagung si Kabupaten Kecil Bekilau Berlian
Tulungagung merupakan kabupaten di propinsi Jawa Timur, Tepatmya si sebelah pesisir selatan pulau Jawa. Pusat kabupatennya berada di kecamatan Tulungagung sendiri. Memiliki Berbagai macam kebudayaan khas, dengan kesenian-kesenian tradisionalnya. Potensi alamnya juga sangat bagus dengan pesona-pesona alamnya. Tak akan pernah lupa akan kenikmatan kulinernya juga.
Budaya dari tulungagung sendiri dinamakan reog kendang. Reog Kendang Tulungagung merupakan kesenian tari rakyat yang menggambarkan kawanan prajurit Kedhirilaya yang mengawal Ratu Kilisuci tumuju ke gunung kelud, untuk menemui Jathasura. Tarian reog kendang Tulungaung ditarikan 6 orang penari dengan membawa kendang dan dimainkan dengan alunan alunan tertentu
Makanan khas dari tulungagung adalah nasi lodo. Nasi lodo sendiri adalah nasi yang ada ayamnya dan ayamnya itu dimasak dengan bumbu-bumbu yang khas denang cita rasa yang cetar.
ciri khasnya lagi adalah marmer, kualitas marmer tulungagung sangat terkenal bahkan sampai ke luar negeri, banyak orang-orangluar negeri yang berkunjung ke tulungagung dan memesan marmer tulungagung.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar